Pada tanggal 23 Oktober 2024, SMPN 6 Majalengka menyelenggarakan kegiatan readathon yang meriah. Seluruh siswa antusias mengikuti kegiatan membaca bersama ini, baik dengan buku fisik maupun buku digital. Kegiatan ini…
Pada tanggal 19-21 Oktober 2024, seluruh siswa kelas 7 SMP Negeri 6 Majalengka mengikuti kegiatan perkemahan pramuka penggalang yang seru dan berkesan. Kegiatan yang berlokasi di Desa Pajajar, Kecamatan…
SMP Negeri 6 Majalengka terpilih sebagai sekolah sasaran pengimbasan program literasi dan numerasi. Kegiatan pengimbasam dilaksanakan pada hari Kamis, 10 Oktober 2024 bertempat di SMP Negeri 6 Majalengka. Acara yang…
Segenap guru di SMP Negeri 6 Majalengka telah mengikuti kegiatan observasi praktik kinerja guru secara intensif sepanjang bulan September 2024. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya sekolah dalam meningkatkan kualitas…
Pada tanggal 18 September 2024, SMPN 6 Majalengka sukses menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Acara yang penuh hikmah ini diisi dengan berbagai kegiatan positif. Siswa-siswi antusias mengikuti lomba-lomba yang…
Supervisi akademik merupakan salah satu kegiatan penting dalam dunia pendidikan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran melalui pembinaan dan pengembangan profesionalisme guru. Pada tahun 2023, Kepala SMPN 6 Majalengka,…
Komunitas belajar guru SMPN 6 Majalengka mengikuti pelatihan mandiri pada Platform Merdeka Mengajar (PMM) dengan topik Kurikulum Merdeka. Kegiatan ini dilaksanakan selama bulan Maret 2023. Pada tahap awal, para guru…
Komunitas belajar guru SMPN 6 Majalengka melaksanakan kegiatan lesson study selama bulan Oktober 2023. Kegiatan ini dilakukan oleh kelompok-kelompok kecil yang tergabung dalam komunitas. Pelaksanaan lesson study dilakukan dalam tiga…
Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan salah satu instrumen evaluasi yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek). ANBK bertujuan untuk mengukur capaian hasil belajar peserta didik secara…
Platform Merdeka Mengajar (PMM) memiliki fitur asesmen yang dapat dimanfaatkan oleh guru untuk mengukur kemampuan literasi dan numerasi siswa. Fitur ini sangat bermanfaat karena dapat memberikan gambaran tentang kemampuan siswa…