Video di atas merupakan salah satu karya peserta didik Kelas IX SMPN 6 Majalengka saat mempelajari materi Bioteknologi, sub materi “Bioteknologi Konvensional di bidang Pangan”.
Bioteknologi dapat di definisikan sebagai penggunaan organisme atau bagian dari organisme untuk membuat suatu produk atau jasa,sehingga dapat mensejahterakan manusia.
Pentingnya penerapan Bioteknologi dalam kehidupan adalah :
- untuk membantu siswa memahami pemanfaatan makhluk hidup
- untuk membantu pekerjaan yang menghasilkan suatu produk
- untuk membekali siswa yang bermanfaat bagi kehidupan yang akan datang.